Curhat Arteta Usai Arsenal Dipermalukan Chelsea

VIVA â€" Arsenal menanggung malu usai mengalami kekalahan di kandang sendiri, Emirates Stadium menghadapi Chelsea pada Minggu malam WIB 1 Agustus 2021. The Blues menang dengan skor 2-1. 

Duel uji coba ajang Mind Series ini berlangsung seru. Meriam London lebih dulu kebobolan melalui aksi dari bintang Chelsea, Kai Havertz menit ke-27. 

Arsenal baru bisa menyamakan kedudukan menit ke-69 melalui sundulan Granit Xhaka yang memaksimalkan tendangan sudut. Skor imbang 1-1. 

Related Posts

0 Response to "Curhat Arteta Usai Arsenal Dipermalukan Chelsea"

Post a Comment